Senin, 01 Februari 2021

Jalaluddin Foundation, menghadirkan Narasumber Profesional dalam Bidang Industri Kreatif, Animasi dan Desain dalam Webinar “Digital Creative Indutry Project & 3D Animation Processing in Indonesia.

Webinar yang berlangsung Minggu, 31 Januari 2021 merupakan Webinar Series yang diselenggarakan oleh Jalaluddin Foundation bekerjasama dengan Aikom Ternate dengan menghadirkan Narasumber – narasumber yang profesional dibidangnya.

Acara dibuka oleh Bapak Rahmatullah, ST selaku perwakilan dari Jalaluddin Foundation, beliau memberikan respon antusiasmenya terhadap penyelenggaraan webinar “Digital Creative Indutry Project & 3D Animation Processing in Indonesia”. Sasaran dan pengembangan kami sejak 2018 adalah Pendidikan, Industri Kreatif Digital dan Animasi di Nusa Tenggara Barat, dan Bima khusunya. Optimisme ini harus didukung dengan adanya kegiatan-kegiatan webinar seperti ini. Rahmat menyampaikan terima kasih kepada Narasumber yang bersedia untuk berbagi ilmu dan pengalaman dalam penyelenggaraan Webinar ini.

Sesi awal materi disampaikan oleh Bapak Mochamad Reza Saptono, M.Ds. Reza beliau adalah Dosen di Universitas Brawijaya, saat ini menjadi praktisi Fotografi dan Desain di Victoria Regional Autralia). Reza membawakan materi langsung dari Australia. Berbagi materi tentang perkembangan Industri Kreatif saat ini sangat pesat membawa manusia dituntut kreatif sehingga mampu menghasilkan karya terbaiknya. Reza juga memberikan informasi kepada peserta webinar tentang proyek desain dan animasi yang pernah dibuatnya, seperti video profile Museum Situs Semedo serta beberapa karya digital dan animasi.




Sesi berikutnya disampaikan oleh Bapak Abdul Haris Rustaman, M.Ds yang merupakan putra asli Bima. Haris menyampaikan tentang Perkembangan Animasi 3D serta potensi kearifan cerita lokal Indonesia. Dosen dari Universitas Trilogi ini juga menampilkan salah satu film animasi yang pernah dibuatnya yaitu “Animasi 3D Legenda Wadu Ntanda Rahi” yang diangkat dari novel karangan Bpk Ruslan Muhammad atau yang biasa di kenal Alan Malingi.


Haris menyampaikan bahwa banyak sekali folklore (cerita rakyat) yang dapat diangkat menjadi film animasi tentu nilai positifnya karena cerita daerah memiliki pesan moral yang dapat diteladani generasi saat ini yang tergerus oleh zaman. Ia juga mengajak peserta “siapa pun bisa membuat karya animasi”, kita mulai saja dulu, gabung dengan komunitas-komunitas animasi. Salah satunya Haris membuka Kelas online animasi lewat telegram grup http://bit.ly/Course3DAnimate

Webinar ini juga menghadirkan Narsum dari akademisi Indonesia Bagian Timur yaitu Akademi Ilmu Komputer (AIKOM) Ternate. Bapak Subhan, M.Kom., Bapak Akil Thalib, M.Kom dan Bapak Ifran Umar, M.Kom memberikan materi pelengkap dalam webinar tentang rules of animation, bagaima proses dasar perancangan Animasi yaitu Mulai dari pemahaman Pra Produksi, Produksi dan Pasca Produksi. Hal utama yang menjadi kunci dalam pembelajaran animasi adalah kita mulai suka dulu dengan hal-hal yang ada di dekat kita, gali pengetahuan dari sumber-sumber bacaan, nonton film, dsb.

Narasumber-narasumber ini juga menampilkan karya-karya animasi yang luar biasa tentang cerita rakyat dari Indonesia Timur (Maluku Utara) seperti Legenda Galela, Legenda Burung Guheba & Pulau Maitra. Hal ini menambah khazanah bahwa local wisdom Indonesia sendiri cukup banyak. Maka inilah yang menjadi potensi pengembangan cerita cerita lainnya yang dapat kita digitalisasikan menjadi Film Animasi 3D.

Pada sesi terakhir dilanjutkan dengan Q & A, tanya jawan dan diskusi. Untuk informasi bahwa peserta yang terlibat dalam Webinar ini dari berbagai kota di Indonesia yaitu Indonesia Timur, Indonesia Barat, dan Indonesia Tengah. Pendaftar dari webinar ini terdiri dari SMA/SMK/Guru, Dosen dan Umum sebanyak total sebanyak 91 orang.

Daftar Pendaftar Webinar  Series " “Digital Creative Indutry Project & 3D Animation Processing in Indonesia.

No.NamaInstitusiKota Domisili
1Syaharuddin,S.Pd.,GrSMKN2KOTABIMAKota Bima
2Doni Adi Suseno, S.TSMK NEGERI 2 KOTA BIMAKOTA Bima
3Munawir S. PdSMKN 2 KOTA BIMAKota Bima
4ANNAS MUNAWIR, S.PdSMKN 2 KOTA BIMAKOTA BIMA
5Khairul Fahmi,S.PdSMAN 3 DONGGODonggo bima
6Adi Setiawan NurdinAkademi Ilmu Komputer (AIKOM) TernateTernate
7Ardian ilmanSTMIK DIPANEGARA MAKASSARMakassar
8ARIS BURDASARI, STSMKN 2 KOTA BIMAKOTA BIMA
9Rachmat Saleh SukurAkademi Ilmu Komputer TernateTernate
10Muhamat Arafat EndiAkademi ilmu komputer (AIKOM) TERNATETERNATE
11Andika Riansyah SaribulanAIKOM TERNATESulawesi Tenggara
12Nurjanah,S.PdSMKN 3 KOTA BIMAKota Bima
13Syamrun Maulana. STKonsultanTernate
14Laroma Larumbia, ST., MT.AIKOM TERNATETernate
15Seh Turuy, M.EngAIKOM TernateTernate
16Ari Novrizal Sjarif, S.E.KNPI Ternate TengahKota Ternate
17Junaidi Sabtu, M.KomAIKOM TERNATETernate
18Abdul Djalil Djayali, ST., M.KomAIKOMTernate
19Satria UmanailAkademi Ilmu Komputer (AIKOM)TernateTernate
20PARTI H. GISISIAkademi Ilmu Komputer (AIKOM) TernateLoloda kepulauan
21Sariwati LiambanaAikom TernateTernate
22Dra.RosnaniSMKN 2 KOTA BIMAKOTA BIMA
23rahmatanhar60@gmail.comSMKKota Bima
24Gabriel DavidSmk 2 MataramMataram
25Iman SakinahSekolah tinggi teknologi kedirgantaraanYogyakarta
26Muhammad AdhityaUniversitas Bumigora MataramKota Bima, Ntb
27Pirda widiaUMMMataram
28Teguh tri atmaja. SHSekolah Tinggi Ilmu Hukum Muhammadiyah BimaKota bima
29Ita Fitriati, S.Kom., M.TSTKIP Taman Siswa BimaBima-NTB
30Ilyas,S.Kom.,M.PdSTKIP Taman Siswa BimaKabupaten Bima
31Subhan, M.Pd.ISTKIP Taman Siswa BimaBima
32Reza LauraSTKIP Taman Siswa BimaKota Bima
33Choirul UmamUniversitas MataramKota Mataram
34Sasa Bella Cintia Riski PerdanaUniversitas BumigoraMataram
35Abdul AzizMahasiswa Universitas Bumigora MataramMataram
36Siti hajar wati.M.STPoltekkes mataramKota bima
37ArfatunSPACEMEDMataram
38M Rizki SamriAikomMakian
39Sella Christina karafeAikomTernate
40ZaldyAIKOM TernateTernate
41Athifah abiyyu jannahSmk animasi bina nusantaraBatam
42SUDIRMAN, S. PdSMK negeri 1 PalibeloBima
43KEVIN PUTRA WARDANASmkn 2 kota bimaKOTA BIMA
44NAYA ASHARISMKN 2 KOTA BIMAKOTA BIMA
45Abjan SamadAkademi Ilmu Komputer TernateTernate
46Hardiansyah, S.Pd., M.PdSTKIP TAMAN SISWA BIMABima
47RINI KURNIATI,S.PdSDN 74 SONGGELA KOTA BIMAKOTA BIMA
48Sulastiani.S.Pd.SDSDN 24 Rabangodu UtaraKota Bima
49Istihara, S.KomStmik asia malangKota bima
50Drs.Rosdi Efendi HarSMP Negeri 10 Kota BimaKota Bima
51FATMAWATI,S.PdSMPN 2 KOTA BIMAKOTA BIMA
52ARDIANTI,S.PdSDN 10 PENATOI KOTA BIMAKOTA BIMA
53Erna Astuti, S.PdSMPN 13 KOTA BIMAKota Bima
54Rahmad,S.PdSMPN 12 KOTA BIMAKota Bima
55HIDAYATURRAHMAN, S.PdSMPN 12 KOTA BIMAKOTA BIMA
56Ahmad Sandi, M.SiSTKIP BimaKota Bima
57Maria Ulfah, S.T.SMPN 2 KOTA BIMAKota Bima
58Nur Rahmiyati,S.PdSMP N 3 LambuKota Bima
59Wahyuddin, S.PdSDN 29 Tanjung Kota BimaKota Bima
60EMI MARYATI, S.PdSDIT INSAN KAMIL SANTI KOTA BIMAKota bima
61Ardian Abdullah, S.Pd.SDIT Insan Kamil Kota BimaKab. Bima - Kec. Palibelo - Roi
62Baharudin, S.E., M.Pd.SMP Negeri 11 Kota BimaKota Bima Prov. NTB
63Ade AkbarSwastaBintaro
64ABDI, S. Pd.SMPN 15 Kota BimaKota Bima
65ATRIANI, S. PdSDN 16 SALAMA KOTA BIMAKOTA BIMA
66Aprezia Anjani M.I.KomIbnu ChaldunJakarta
67Hj,Suryani.S.Pdi.SDN 10 Penatoi Kota Bima.Kota Bima
68Safrudin sukarminAikom TernateTernate
69SARINA,S.PdSDN 19 RABANGODU UTARA KOTA BIMAKota Bima
70Nurnaningsi,S.Pd.SDSdn 19 rabangodu utaraKota bima
71Sella Christina karafeAikomTernate
72Ardiyan YahyaAIKOMLabuha
73Ardiyan YahyaAIKOMLabuha
74Muhammad Syurfian JufriAkademi Ilmu Komputer (AIKOM) TernateTernate
75Rahmawati LataraAkademi Ilmu Komputer TernateSanana
76Astuti ahmadAkademi ilmu komputer ternateTernate
77Faisal Hi IdrusAikomTernate
78Safrudin sukarminAikom ternateKota ternate
79Faisal Hi IdrusAikomTernate
80Nurjihan guretAikom ternateKota ternate
81Mahwani Panigfat/MahasiswaAkademi ilmu komputer (AIKOM) TernateDesa Waitamua
82SRININGSI SAHILAIKOM TERNATETERNATE,MALUKU UTARA
83Ilham dahlanAkademi ilmu komputer (AIKOM) TernateTernate
84Fadilla buyung GadangAkademik ilmu komputer TernateTernate
85Indah wati banyalMahasiswaTernate
86Vansury Amin A.md.KomAkademi Ilmu Komputer (AIKOM) TernateTernate
87RINI KURNIATI, S.PdSDN 74 SONGGELA KOTA BIMAKOTA BIMA
88ZULKIFLI, S.PdSDN 46 LELA KOTA BIMAKOTA BIMA
89NURHAYATI, S.PdSDN 12 SARAE KOTA BIMAKOTA BIMA
90Mardiana TamaronggeheUniversitas Muhammadiyah Maluku UtaraMorotai
91Elin NofitasariPelajar (tehnik komputer jaringan)Kota Bima

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

thanks dah comment y..!!!